BOCORAN, Soal Penalaran Matematika UTBK SNBT 2023 dan Kunci Jawaban

Soal Penalaran Matematika UTBK SNBT 2023 dan Kunci Jawaban
POTO Ilustrasi Pixabay
0 Komentar

  • Kambing ditempatkan dalam kandang pada suatu halaman penuh rumput. Kandang berbentuk persegi panjang ABCD dengan panjang AB=12 meter dan lebar AD=9 meter. Kambing ditambatkan pada dinding AB dengan tali yang panjangnya t meter. Pangkal tali ditambatkan pada dinding AB di titik P berjarak x meter dari titik sudut A.

Misalkan AP = x = 3 dan panjang tali untuk kambing pertama adalah t meter, t ≤ 9. Kambing kedua ditempatkan dalam kandang diikat dengan tali yang ditambatkan ke titik Q di dinding BC. Peternak kambing perlu meyakinkan bahwa kedua kambing tidak bertemu dan berebut rumput. Jika BQ = 6, panjang tali untuk kambing kedua tidak boleh lebih dari … meter.

Soal Penalaran Matematika UTBK SNBT 2023 dan Kunci Jawaban

  1. a) √72 − t
  2. b) √117 − t
  3. c) √131 − t
  4. d) √145 − t
  5. e) √180 − t

Jawaban: B. √117 − t

Pembahasan:

PQ⊃2; = BP⊃2; + BQ⊃2;

PQ⊃2; = 9⊃2; + 6⊃2;

PQ⊃2;= 81 + 36

PQ⊃2; = 117

PQ = √117

Agar kambing dari P dan dari Q tidak bertemu maka panjang tali kambing kedua di Q adalah panjang PQ dikurang panjang tali kambing pertama yaitu √117 − t .

Pembahasan soal:

Baca Juga:DPMPTSP Karawang: Penanaman Modal di Karawang ter Tinggi di Jawa BaratPPS Plenokan Daftar Pemilih Hasil Perbaikan DPS HP

Misalkan banyak siswa laki-laki di kelompok tersebut adalah x dan banyak siswa perempuan di kelompok tersebut adalah y.

Diketahui banyak teman perempuan Tari di kelompok belajar tersebut satu lebihnya dari banyak siswa laki-laki. Oleh karena itu, dapat dibuat persamaan sebagai berikut.

Dengan demikian, selisih banyaknya siswa laki-laki dan perempuan di kelompok belajar tersebut adalah 2 siswa.

Tujuh buah silinder dengan jari-jari 7 cm disusun dan dibungkus sehingga membentuk tampak atas seperti gambar berikut.

0 Komentar