Gudang Cupang di Desa Warung Kadu Purwakarta, Pasarnya Tembus Mancanegara

Gudang Cupang di Desa Warung Kadu Purwakarta, Pasarnya Tembus Mancanegara
CUPANG HIAS: Beberapa koleksi cupang hias Gudang Cupang mikik Hamada Djauhari yang pasarnya tembus hingga Singapura dan Malaysia. ADAM SUMARTO/PASUNDAN EKSPRES
0 Komentar

Hamada juga mengakui saat ini proses pengiriman ikan ke luar luar negeri mengalami hambatan akibat pandemi Covid-19 sehingga pihak ekspedisi menghentikan pengiriman ke luar negeri. “Selama masa pandemi Covid-19, saya lebih fokus pada pembudidayaan cupang warna. Selain lebih menarik, ikan cupang warna lebih banyak diminati pasaran lokal,” ucap Hamada.(add/vry)

Laman:

1 2
0 Komentar