Selain Korona, Demam Berdarah Ikut Mengintai

Selain Korona, Demam Berdarah Ikut Mengintai
ANTISIPASI: Kepala P2P Dinkes Subang dr Maxi bersama staf menunjukan bubuk abate dan alat foging di gudang penyimpanan Dinkes Subang. YUGO EROSPRI/PASUNDAN EKSPRES
0 Komentar

Pihaknya meminta agar pihak Pemda Subang membagikan bubuk abate ke rumah-rumah. “Khawatir banyak yang sakit, kita minta bubuk abate jika bisa,” ujarnya.

Sementara itu, Kepala P2P Dinkes Subang dr Maxi mengatakan, sesuai data bulan Maret 2020 ada 5 kasus DBD di Kabupaten Subang. Kasus tersebut langsung ditindaklanjuti, dengan pemoggingan dan imbauan untuk menerapkan PSN 9 pemberantasan sarang nyamuk.

Dijelaskan Maxi, ada perbedaan antara DD (Demam Dengue ) dan Demam Berdarah Dengue (DBD). Mungkin saja kebanyakan masyarakat terkena DD dan langsung berobat ke puskesmas. Standar WHO, trombosit di bawah 100.000 dengan Hematrokit naik 20 persen, sedangkan standar Kementrian Kesehatan, trombosit di atas 100.000.

Baca Juga:Penderita DBD Semakin BertambahPengadilan Tunda Agenda Pemeriksaan Saksi

“Kebanyakan mereka di atas 100.000 trombositnya, sehingga dikategorikan DBD jika mengacu kepada standar kementrian kesehatan,” terangnya.(idr/ygo/vry)

Laman:

1 2
0 Komentar