Cara PT Tirta Investama Terapkan Protokol Kesehatan di Lingkungan Pabrik

PT Tirta Investama
LINE TOUR: Tim Monitoring Kabupaten Subang ketika berkeliling ke dalam pabrik PT Tirta Investama Aqua Subang untuk melihat langsung penerapan protokol kesehatan. VERRY KUSWANDI/PASUNDAN EKSPRES
0 Komentar

Dari semua perusahaan yang saya monitor ini yang paling bagus. Harusnya menjadi percontohan. Tinggal dipertahankan dan ditingkatkan,” kata Aida.

Sementara itu, Bidang Kesehatan Masyarakat, Reni menambahkan, untuk protokol kesehatan di PT Tirta Tirta Investama Aqua Subang sudah dilaksanakan dengan baik.

“Mulai dari depan ada Cuci Tangan Pakai Sabun (CTPS), kemudian spanduk penggunaan masker sudah dipasang. Kemudian, masuk ke dalam pabrik ada zona jarak dan semuanya sudah sesuai dengan apa yang harus diterapkan,” katanya.

Baca Juga:Dinsos Pasang Stiker di Rumah Penerima PKH dan BPNT di Desa Mekarwangi Kecamatan Pagaden BaratSamsat Subang Buka Layanan Mobil Keliling di Empat Titik

Reni menyarankan ada ruangan khusus. Tetapi Reni mengapresiasi ada klinik khusus di dalam pabrik yang stand by untuk menangani karyawan yang kurang sehat.

“Jika dibandingkan dengan perusahaan lain, ini yang terbaik dalam menjalankan protokol kesehatan sesuai SK Kemenkes,” tandasnya.(adv/vry)

Laman:

1 2
0 Komentar