Pemuda Wantilan Merubah Sampah menjadi Berkah

Pemuda Wantilan Merubah Sampah menjadi Berkah
LAMPION UKIR: Pemuda Wantilan yang tergabung di KJL Art, sedang mengerjakan lampion ukir limbah paralon. INDRAWAN/ PASUNDAN EKSPRES
0 Komentar

Kepala Desa Wantilan, Komarudin SPd mengaku sudah mengetahui aktivitas salah satu kelomopok pemuda kreatif di desa yang dipimpinnya. Menurutnya, sudah ada upaya dari Pemdes untuk mengembangkan dan membantu mempromosikan karya-karya dari anak-anak muda di desanya.

“Bangga tentu saja. Saya harap bisa dicontoh pemuda lainnya. Jika kita mampu produktif, merubah limbah menjadi benda-benda kreatif dan unik, juga bernilai ekonomis seperti yang temen-temen KJL Art. Inshaallah sampah bukan lagi bencana, tapi berkah bagi kita semua,” tukasnya.(*/vry)

0 Komentar