Rekap Patch Note 1-8-56 Mobile Legends Original Server Sun, Paquito, Xia, dan Argus Di-Buff

Rekap Patch Note 1-8-56 Mobile Legends Original Server Sun, Paquito, Xia, dan Argus Di-Buff (Sumber Youtube @VY Gaming)
Rekap Patch Note 1-8-56 Mobile Legends Original Server Sun, Paquito, Xia, dan Argus Di-Buff (Sumber Youtube @VY Gaming)
0 Komentar

PASUNDAN EKSPRES- Rekap Patch Note 1-8-56 Mobile Legends Original Server.

Pada tanggal 31 Januari 2024, Moonton telah merilis patch note 1-8-56 untuk Mobile Legends. Patch note ini membawa sejumlah perubahan pada hero, item, dan gameplay.

Rekap Patch Note 1-8-56 Mobile Legends Original Server

Perubahan Hero

Baca Juga:10 Tips Menulis Surat Lamaran Kerja yang di Jamin EfektifPernah Dengar Diet Keto? Ini Beberapa Manfaat dan Risiko yang Perlu Diketahui

Berikut adalah perubahan hero yang ada di rekap patch note 1-8-56:

Sun: Skill 1-nya di-nerf, yaitu jumlah efek basic attack yang diwariskan turun dari 50% menjadi 40%. Skill 2-nya di-buff, yaitu skill ini sekarang dianggap sebagai basic attack dan dapat mengaktifkan efek basic attack, tetapi tidak dapat memberikan damage critical.

Paquito: Skill 2-nya di-buff, yaitu lebar skill ditingkatkan secara drastis agar sama dengan skill 1-nya. Ultimate-nya juga di-buff, yaitu lebar skill ditingkatkan agar sama dengan skill 1-nya.

Xia: Skill 1-nya di-nerf, yaitu cooldown turun dari 8 sampai 4 detik berdasarkan level menjadi 4 detik di semua level, tetapi damage dasarnya dikurangi dari 175 sampai 300 menjadi 75 sampai 300.

Nolan: Skill pasifnya di-nerf, yaitu tidak lagi memberikan efek slow ke lawan yang terkena serangan. Skill ultimate-nya di-adjust, yaitu ada efek yang dihapus, yaitu efek dispel, dan cooldown dikurangi dari 35 sampai 25 detik menjadi 24 sampai 18 detik.

Lunox: Skill 1-nya di-nerf, yaitu persentase damage tambahan ke creep dikurangi dari 2,5 sampai 5% menjadi 1,5 sampai 3%. Skill ultimate-nya di-nerf, yaitu cooldown naik dari 25 sampai 15 detik menjadi 30 sampai 22 detik.

One-Punch Man: Skill pasifnya di-nerf, yaitu jarak lompatannya dikurangi, damage basic attack dan rasio efek basic attack-nya juga dikurangi dari 110% menjadi 100%.

Baca Juga:Pandemi yang Mempercepat Implementasi Identitas Digital GlobalUpdate Seputar Mobile Legends: Bang Bang Transfer Panas MPL! Yawi ke Aura PH, Dlar ke Myanmar, Roster Baru Tim MPL ID!

Karri: Skill pasifnya di-nerf, yaitu persentase damage tambahan ke target dikurangi dari 6% sampai 8% menjadi 5% plus 1% physical attack tambahan.

Hanabi: Skill pasifnya di-nerf, yaitu jangkauan pantulannya dikurangi dari 3,5 unit menjadi 3 unit, dan damage pantulan ke lawan yang bersembunyi di semak-semak dihapus. Skill 1-nya disesuaikan, yaitu cooldown naik di late game tetapi turun di early game.

Dyrroth: Skill 2-nya di-adjust, yaitu pemulihan HP-nya diganti persentasenya, yaitu dari 5% sampai 10% total HP menjadi 90% sampai 160% total physical attack.

0 Komentar