Bikin Kolesterol Minggat, Berikut 5 Manfaat Teh Kayu Manis Campur Jahe

Manfaat Teh Kayu Manis Campur Jahe
poto pixabay
0 Komentar

Dengan menjaga tekanan darah tetap normal, kita bisa terhindar dari banyak masalah kesehatan seperti stroke.

  1. Menurunkan kolesterol

Tingginya kadar kolesterol jahat dalam darah terutama disebabkan oleh pola makan yang tidak sehat.

Dalam hal ini, Anda bisa memperbaiki masalah dengan memasukkan teh kayu manis dan jahe ke dalam diet harian kamu untuk mengurangi kadar kolesterol tinggi.

Baca Juga:3 Cara Agar Homescreen Aesthetic di Smartphone!Menanamkan Filosofi Pendidikan Ki Hajar Dewantara di era Pembelajaran jarak Jauh

Dengan cara ini, teh kayu manis dan jahe mampu mengatasi banyak penyakit yang disebabkan oleh kolesterol jahat dalam tubuh seperti penyakit jantung. (bbs/ded)

 

0 Komentar