Manfaat Timah Bagi Industri dan Daerah Penghasilan Terbesar di Indonesia

Manfaat Timah Untuk Industri dan Pulau Bangka Belitung Sebagai Produsen Timah Terbesar di Indonesia
Manfaat Timah Untuk Industri dan Pulau Bangka Belitung Sebagai Produsen Timah Terbesar di Indonesia
0 Komentar

PASUNDAN EKSPRES – Timah adalah mineral berpotensi di seluruh dunia karena memiliki banyak kegunaan dalam sektor otomotif, elektronik, dan bidang lainnya.

Sumber dari www.djkn.kemenkeu.go.id menyebutkan bahwa Pulau Bangka Belitung adalah daerah produsen timah terbesar di Indonesia. Pulau Bangka adalah bagian dari sabuk timah Asia Tenggara yang melintasi Thailand, Malaysia, Kepulauan Riau, hingga Pulau Bangka dan Belitung.

Menurut www.bappeda.babelprov.go.id, penambangan timah telah berlangsung di Indonesia sejak abad ke-17, dimulai dari Pulau Bangka pada tahun 1711, Singkep pada tahun 1812, dan Belitung pada tahun 1852.

Manfaat Timah

Berikut adalah beberapa manfaat dari timah:

Baca Juga:Berbagai Manfaat Sistem Informasi Geografis, untuk Membantu Perencanaan Kota dan WilayahMemahami Keunggulan Mazda RX-7, Dari Drifting hingga Kendaraan Ikonik dalam Dunia Film 

1. Baterai Mobil Listrik

Kaleng makanan terbuat dari logam yang berasal dari plat timah (tin plate). Plat ini sangat kuat dan efektif untuk pengawetan makanan pada produk sterilisasi. Timah juga memiliki ketahanan yang baik terhadap suhu tinggi, suhu rendah, dan kelembaban.

0 Komentar