Merk Sleeping Mask Terbaik untuk Melembapkan Kulitmu, Jangan Mager Kalau Mau Cantik!

Merk Sleeping Mask Terbaik untuk Melembapkan Kulitmu (Image From: Pexels/KoolShooters)
Merk Sleeping Mask Terbaik untuk Melembapkan Kulitmu (Image From: Pexels/KoolShooters)
0 Komentar

Niacinamide atau yang dikenal sebagai vitamin B3, mempunyai manfaat dalam mengurangi produksi melanin yang berlebihan, sehingga membantu memberikan efek pencerahan pada kulit kamu dan mengurangi noda gelap atau hiperpigmentasi.

Selain itu, niacinamide juga memiliki efek menenangkan peradangan pada kulit, sehingga cocok untuk kulit yang rentan berjerawat dan sensitif.

3. Harlette Beauty Oatmilk Sleeping Mask

Beauty memiliki produk andalan bernama Oatmilk Sleeping Mask. Seperti namanya, sleeping mask ini memiliki kandungan Avena Sativa atau Oat yang memiliki kemampuan meredakan kemerahan serta jerawat pada kulit.

Baca Juga:Penyebab Writer’s Block yang Mengganggu, Terlalu Perfeksionis?Cobain Resep Chocolate Smoothies, Bikin Kamu Gak Ngeluh lagi di Tengah Hari yang Panas

Sleeping mask ini mempunyai aroma yang tidak terlalu kuat dan tekstur yang cepat meresap.

Untuk hasil yang lebih optimal, disarankan untuk menggunakan Harlette Beauty Oatmilk Gentle Facial Wash dan Day Cream di siang hari.

Sleeping mask ini aman digunakan setiap hari, namun sebaiknya dioleskan dengan tipis karena jika terlalu tebal dapat memicu kondisi seperti fungal acne atau bruntusan.

4. Wardah White Secret HydraGlow Sleeping Mask

Wardah, sebuah merek lokal dan pionir merek halal di Indonesia, juga menawarkan sleeping mask dalam rangkaian produk White Secret.

Selain itu, bagi mereka yang sering mengalami masalah kulit kemerahan akibat paparan sinar UV, produk ini juga dapat membantu menenangkan kulit.

Nah, itulah beberapa merk sleeping mask terbaik yang bisa memberikan kelembapan pada kulti wajahmu.

Sebelum menggunakan sleeping mask, kamu perlu membersihkan wajah kamu terlebih dahulu, ya. Semoga artikel ini dapat membantumu. (ipa)

0 Komentar