3 Kreasi Minuman dari Semangka, Si Merah yang Lagi Jadi Perhatian

Minuman dari Semangka. (Sumber Gambar: Mom On Timeout)
Minuman dari Semangka. (Sumber Gambar: Mom On Timeout)
0 Komentar

PASUNDAN EKSPRES – Semangka! Siapa suka buah yang kandungsn airnya banyak ini? Pasti kalian bakalan makin suka kalau nyobaik minuman dari semangka ini!

Yuk, cobain!

3 Kreasi Minuman dari Semangka

Cuaca memang lagi panas-panasnya!

Cocok banget cobain kreasi minuman dari semangka kayak yang di bawah ini.

Campuran semangka yang manis dan perasan lemon yang asam bakalan bikin seger tenggorokan banget!

Simak caranya:

Baca Juga:Resep Kue Soes Vla Coklat Lembut dan Dingin di Mulut, Awas Nambah!Kepoin Ukuran Ideal dan Jenis Kandang Ternak Kenari yang Bisa Dipakai

  1. Pertama-tama, ambil beberapa potong semangka dan blender hingga halus.
  2. Saring jus semangka yang sudah dihasilkan untuk mendapatkan tekstur yang lebih halus.
  3. Kemudian, tambahkan perasan lemon dan air dingin ke dalam jus semangka.
  4. Bisa ditambahin gula atau madu sesuai selera.
  5. Aduk rata dan suguhi dengan es batu.

3. Semangka Mojito Mocktail

Yang terakhir, kita punya kreasi minuman semangka yang lebih unik, yaitu semangka mojito mocktail!

Meskipun ini versi tanpa alkohol, tetapi rasanya tetap segar dan enak!

Caranya:

  1. Blender semangka dengan sedikit air dan saring jusnya.
  2. Campurkan jus semangka dengan air soda, perasan jeruk nipis, dan sedikit daun mint yang sudah dihancurkan.
  3. Tambahkan sedikit gula atau sirup mint untuk memberikan rasa yang lebih manis.
  4. Aduk rata dan tuangkan ke dalam gelas berisi es batu.
  5. Hiasi dengan irisan semangka dan daun mint segar.
    Semangka mojito mocktail siap dinikmati!

So, itulah tiga kreasi minuman dari semangka yang bisa kalian coba di rumah!

Selain menyegarkan, minuman-minuman ini juga mengandung banyak nutrisi dan serat dari semangka yang baik untuk kesehatan kalian.

0 Komentar