Konten Negatif Menjamur, Solusi Islam dari Hulu ke Hilir

Konten Negatif Menjamur, Solusi Islam dari Hulu ke Hilir
0 Komentar

Pengaruh media tidak hanya terkait pilihan gaya hidup seseorang, melainkan juga pembentukan opini publik dan cara pandang setiap individu masyarakat terhadap realitas. Begitu penting bagi negara melarang setiap konten yang bertentangan dengan nilai-nilai Islam lewat aturan yang jelas dan tegas. Sebaliknya, dalam demokrasi kapitalistik dengan segala kebebasannya, mereka menjadikan media sebagai sarana untuk menghancurkan nilai-nilai Islam dan merusak moral manusia. Dua hal yang sangat bertolak belakang. Maka jika ingin segera menghentikan penyebaran konten negatif, kembalilah kepada islam dengan menerapkannya secara sempurna.

Wallahualam alam bishawab

Laman:

1 2 3
0 Komentar