Tentang Nokia Lumia 920: Ponsel Canggih atau Cuma Hype Belaka?

Tentang Nokia Lumia 920: Ponsel Canggih atau Cuma Hype Belaka? Sumber Gambar via CNET
Tentang Nokia Lumia 920: Ponsel Canggih atau Cuma Hype Belaka? Sumber Gambar via CNET
0 Komentar

PASUNDAN EKSPRESHej! Dari pada gabut, mending simak  cerita tentang Nokia Lumia 920, yuk! Dijamin bakal bikin nostalgia masa-masa sekolah yang penuh kemewahan itu!

Ponsel Nokia Lumia 920

Seistimewa apa, sih, Nokia Lumia seri 920 ini?

Ponsel Nokia seri ini cukup populer di era 2010-an.

Nah, kalau kalian lahir di era 2000-an, mungkin kalian udah nggak asing lagi dengan ponsel ini.

Spek Nokia Lumia 920

Kalau kalian lahir sebelum tahun 2000-an, mungkin kalian perlu tahu sedikit tentang Nokia Lumia seri 920.

Baca Juga:Kembali ke Masa Lalu dengan Nokia 206, Ponsel yang Punya Aplikasi Snake Xenzia!Kuy Joget Pakai HP Musik Nokia 5130 yang Bikin Lupa Waktu!

1. Body Nokia Lumia 920

Nokia Lumia 920 adalah ponsel Nokia yang diluncurkan pada tahun 2012.

Ponsel ini dilengkapi dengan prosesor Qualcomm Snapdragon S4 dan RAM 1 GB yang cukup cepat dan mampu menjalankan aplikasi dan game dengan lancar.

Di samping itu, Nokia Lumia seri 920 juga dilengkapi dengan penyimpanan internal sebesar 32 GB yang nggak bisa ditambah. Sayang, ya!

Kekurangan Nokia Lumia 920

Namun, seperti ponsel pada umumnya, Nokia Lumia seri 920 juga punya beberapa kekurangan.

0 Komentar