Tuntutan terhadap Aa Umbara juga ditambah. Jaksa KPK meminta Majelis Hakim agar mencabut hak politik Aa Umbara untuk dipilih dalam jabatan publik. Tuntutan pencabutan hak politik itu selama 5 tahun usai Aa Umbara menjalani hukuman.(eko/vry)
Pengacara Aa Umbara Sutisna: Jaksa Abaikan Fakta Persidangan

