4. Tenor 48 bulan (4 tahun) Angsuran: Rp1.197.312 Pilihan yang cocok jika kamu ingin angsuran sangat ringan per bulan. Waktu cicilan memang jadi lebih lama, tapi tetap menguntungkan bagi usaha yang butuh waktu tumbuh secara bertahap.
5. Tenor 60 bulan (5 tahun) Angsuran: Rp990.060 Bayangkan hanya dengan angsuran tak sampai Rp1 juta per bulan, kamu bisa dapat dana Rp50 juta untuk mengembangkan usahamu. Tapi perlu diingat, semakin lama tenor, total bunga yang dibayarkan juga akan lebih besar. Jadi, pastikan kamu pertimbangkan baik-baik.
Kenapa KUR Mikro BRI Jadi Pilihan Banyak Pelaku Usaha?
Selain bunga rendah dan tanpa jaminan, proses pengajuan KUR Mikro BRI juga sudah semakin mudah.
Baca Juga:Pembaruan PVZ Fusion 2.4 Hadirkan Zombie UFO, Map Salju, dan Senjata Emas Baru!Resmi Jadwal Lengkap MotoGP 2025, Mandalika Jadi Tuan Rumah Seri ke-18
Kamu bisa mendaftar langsung melalui kantor cabang BRI terdekat atau bahkan lewat aplikasi BRISPOT (khusus agen) maupun situs resmi BRI.